Tuesday, June 9, 2015

Mengatur Judul Blog SEO Friendly

Cara membuat dan mengatur Judul Blog menjadi SEO friendly merupakan salah satu cara untuk meningkatkan traffic blogger kita.  Cara ini sangat mudah sekali melalui Edit HTML Blogger. Dengan judul yang SEO Friendly akan membuat blogger kita mudah di index oleh Search Engine baik itu google, yahoo maupun bing, sehingga akan dapat meningkatkan traffice blog kita.

Cara Mengatur judul Blog SEO Friendly :
1. Klik Template - Edit HTML
Title Blog SEO

2. Perhatikan Kolom Edit HTML pada halaman tersebut dan cari tag HTML berikut ini :

SEO Friendly

<title><data:blog.pageTitle/></title>
Ubah kode tersebut menjadi
<title>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<data:blog.pageTitle/>
<b:else/>
<data:blog.pageName/> | <data:blog.title/>
</b:if>
</title>


3. Kemudian klik preview, klik save.

No comments:

Post a Comment